Cara Membuat Scroll pada Widget

Cara Membuat Scroll pada Widget


(IdeNgeblog.Blogspot.Com) Berikut langkah-langkahnya :
1) Buka Dasbor Blogger di blogger.com.
2) Pilih Template.
3) Pilih Edit HTML.
4) Cari Nama (Gunakan Ctrl+F) Dari Widget yang Ingin Kita Buat Scroll (Contoh: Arsip Website).


Berikut HTML yang ditemukan,

<b:widget id='BlogArchive1' locked='false' title='Arsip Website' type='BlogArchive'>

5) Kemudian Copy HTML di Bawah ini,  Paste-kan di Atas  HTML, ]]></b:skin> .Tulisan yang Berwarna Merah Harus Sama (ubah kode di bawah).

#BlogArchive1 .widget-content{
height:200px;
width:auto;
overflow:auto;
}

6) Kemudian Klik Simpan Template. Selesai

Catatan200px Adalah Tinggi Widget yang Bisa Disesuaikan Sendiri
~ Selamat Mencoba ~


Bagikan ke: Facebook Twitter Google+

0 Response to "Cara Membuat Scroll pada Widget"

Posting Komentar

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Back To Top